Posts

Showing posts with the label Samsung

Cara Mengatur Dpi Hp Android Samsung Terbaru 2021

Image
Cara Mengatur Dpi Hp Android Samsung Terbaru 2021 - Biar main game nya makin lancar dan menyenangkan. Tekide.my.id - Pada saat kita bermain game mungkin kita kurang begitu puas dengan jarak pandang layar hp yang terlalu dekat ataupun terlalu jauh yang mengakibatkan kita tidak puas dalam bermain game dan akhir nya bisa mengakibatkan kita kesal. Namun kendala tersebut bisa kita atasi dengan mengatur jarak pandang layar hp yang kita miliki dengan fitur bawaan yang tersebut dari setiap hp, kali ini kita akan mengatur jarak pandang layar hp di hp samsung. Jadi teman-teman sesuaikan dengan perangkat yang digunakan. Cara Mengatur Dpi Hp Android Samsung Terbaru 2021 1. Langkah yang pertama masuk ke pengaturan atau settings 2. Kemudian pilih menu tentang telepon atau about phone 3. Setelah itu pilih dibagian informasi perangkat lunak 4. Ketuk dibagian nomor versi sebanyak 7 atau 8 kali sampai muncul notifikasi bahwa mode pengembang sudah aktif 5. Setelah itu keluar dan pilih mode pengemba

Cara Mengaktifkan Pop Up Cerdas Hp Samsung

Image
Cara Mengaktifkan Pop Up Cerdas Hp Samsung Tekide.my.id - Pada saat kita menerima sebuah notifikasi, entah itu notifikasi dari pesan WhatsApp masuk atau notifikasi dari pesan aplikasi lainnya. Dan biasanya ketika ada notifikasi tersebut kita bisa membuka pesan tersebut dan masuk ke dalam aplikasinya. Tapi, di Hp Samsung kita bisa mengaktifkan sebuah fitur bawaan dari Samsung yaitu namanya pop up cerdas, di mana fitur ini bisa menerima notifikasi sebagai ikon yang kita dapat langsung mengetuk dan memperluas tampilan pesan yang masuk untuk langsung membalas pesan tersebut. Dan di ini untuk bisa mengaktifkan tampilan pop up cerdas aplikasi di Hp Samsung hanya beberapa aplikasi saja yang bisa mengaktifkan tampilan pop up cerdas ini, yaitu aplikasi yang dapat mendukung fitur multi window. Contohnya aplikasi WhatsApp, Youtube, dan aplikasi-aplikasi lain. Cara Mengaktifkan Pop Up Cerdas Hp Samsung 1. Navigasi ke pengaturan atau settings di Hp Samsung 2. Kemudian pilih menu fitur lanjutan 3.